ANALISIS PENGGUNAAN CAPITAL BUDGETING DALAM MEMBUAT KEPUTUSAN INVESTASI AKTIVA TETAP (Studi Pada PT Zena Pariwisata Nusantara)

Authors

  • Rizqi Arfian Dewantoro
  • Raden Rustam Hidayat
  • Sri Sulasmiyati

Abstract

The competition forces companies that is running in services field, trading, and also manufacturing to be able to compete in order to hold the business running well in globalization era. One of the ways to hold the business running well so it could compete is to invest on technology which the cost is stated more efficient. The purpose of this research is to acknowledge about the analysis of using the capital budgeting to make decision of fixed assets which will be done by PT Zena Pariwisata Nusantara in the planning of adding bus vehicle. The result of the research is that PT Zena Pariwisata's plan to add 2 (two)  bus vehicle  is accepted and deserve to be done. From the result of capital budgeting analysis, it is stated that arr > roi, the payback period is 4 years and 11 months, npv > 0, profitability index > 1, and irr > coc, so that the investment plan is accepted and deserve to be done.

Keywords: Fixed Assets, ARR, NPV, Profitability Index, IRR

ABSTRAK

Persaingan.di era global.mengharuskan perusahaan.yang bergerak baik di bidang.jasa, dagang.maupun industri.harus mampu bersaing untuk.mempertahankan kelangsungan.bisnisnya. Salah satu cara perusahaan untuk mempertahakan bisnisnya agar dapat terus bersaing adalah dengan melakukan investasi pada teknologi yang biayanya dinilai lebih efisien. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui mengenai analisis penggunaan capital budgeting dalam membuat keputusan aktiva tetap yang akan dilakukan oleh PT Zena Pariwisata.Nusantara dalam  rencana penambahan armada bus.Hasil dari penelitian ini adalah rencana PT Zena Pariwisata untuk menambah armada sebanyak 2 buah diterima dan  layak untuk dilaksanakan. Dari hasil analisis capital budgeting.di peroleh ARR > ROI, payback period 4 tahun 11 bulan, NPV > 0, profitabilty index > 1, dan IRR > CoC, sehingga rencana investasi diterima dan layak untuk dilaksanakan.

Kata Kunci: Aset Tetap, ARR, NPV, Profitability Index, IRR

Downloads

Published

2017-06-20

Issue

Section

Articles