ANALISIS PENGARUH TIMBAL BALIK EKSPOR IMPOR MINYAK DAN GAS TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA (Studi pada Bank Indonesia Periode 2006-2014)

Authors

  • Bayu Tri Atmaja
  • . Suhadak
  • R. Rustam Hidayat

Abstract

This study aims to analyze the reciprocal influence of oil and gas exports imports to the Indonesian economic growth. Quantitative approach was used to this explanatory research. This study used Generalized Structured Component Analysis as data analysis techniques with six indicators, there are oil export, oil import, gas export, gas import, gross domestic product and income per capita. Each indicator consist of 36 quarterly samples obtained from Indonesia’s balance of payment reports published by Bank Indonesia in 2006-2014. The results showed that the imports of oil and gas have significant influence on economic growth, economic growth also has significant influence both on exports and imports of oil and gas. However, there was negative significant influence on exports oil and gas toward economic growth, indicates declining in export volumes.

Keywords: export oil and gas, import oil and gas, gross domestic bruto, economic growth.

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh timbal balik ekspor impor minyak dan gas terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia. Pendekatan kuantitatif digunakan dalam jenis penelitian ekplanatori ini. Penelitian menggunakan Generalized Structured Component Analysis sebagai teknik analisis data dengan enam indikator, yaitu ekspor minyak, impor minyak, ekspor gas, impor gas, produk domestik bruto, dan pendapatan perkapita. Tiap indikator terdiri atas 36 sampel triwulanan yang diperoleh dari laporan neraca perdagangan Indonesia yang diterbitkan oleh Bank Indonesia tahun 2006-2014. Hasil menunjukkan bahwa impor minyak dan gas berpengaruh signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi, pertumbuhan ekonomi juga berpengaruh signifikan terhadap kedua variabel ekspor dan impor migas. Namun, ditemukan pengaruh signifikan negatif pada ekspor minyak dan gas terhadap pertumbuhan ekonomi, mengindikasikan adanya penurunan pada volume ekspor.

Kata Kunci: ekspor migas, impor migas, produk domestik bruto, pertumbuhan ekonomi.


Downloads

Published

2016-02-29

Issue

Section

Articles