ANALISIS FUNDAMENTAL DENGAN PENDEKATAN PRICE EARNING RATIO (PER) UNTUK MENILAI KEWAJARAN HARGA SAHAM DAN KEPUTUSAN INVESTASI (Studi pada Sektor Farmasi yang Listing di Bursa Efek Indonesia periode 2011-2013)

Authors

  • Dwi Iryani Fakultas Ilmu Administrasi

Abstract

Make the right investment decisions, investors can make an assessment of the stock price tooptimize the benefitsand  minimize the risks. One method that can be used is a fundamental analysis approach to Price Earning Ratio (PER). The population in this study is the pharmaceutical sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange the period 2011 to 2013, and the techniques used in sampling was purposive sampling and acquired three companies in the sample of this study. The results showed that, based on the calculation of the estimated intrinsic value then the results are compared with the market price or the closing  price, shares of PT Kalbe Farma Tbk and PT Merck Tbk is at undervalued. On the other hand, shares of PT Tempo Scan Pacific Tbk is overvalued conditions. Investment decisions that can be taken is to buy or hold shares. Kalbe Farma Tbk and PT. Merck, Tbk. Meanwhile, for the shares. Tempo Scan Pacific Tbk decisions that can be taken is to sell or hold the stock.

Keywords:Investment Decisions, Closing Price, Price Earning Ratio (PER)

ABSTRAK

Untuk membuat keputusan investasi atau investment decisions yang tepat, investor dapat melakukan penilaian terhadap harga saham guna mengoptimalkan keuntungan dan meminimalisir resiko saham. Salah satu metode yang dapat digunakan oleh investor adalah analisis fundamental dengan pendekatan Price Earning Ratio (PER). Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor farmasi yang listing pada Bursa Efek Indonesia periode 2011 sampai dengan 2013, serta teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel adalah purposive samplingdan diperoleh tiga perusahaan sebagai sampel dari penelitian ini.Hasil penelitian menunjukkan bahwa berdasarkan perhitungan estimasi nilai intrinsik yang kemudian dari hasil tersebut dibandingkan dengan harga pasar saham atau closing price, saham PT Kalbe Farma, Tbk dan PT Merck, Tbk berada pada kondisi undervalued. Dilain pihak, saham PT Tempo Scan Pacific, Tbk berada pada kondisi overvalued. Keputusan investasi yang dapat diambil adalah dengan membeli atau menahan saham PT. Kalbe Farma, Tbk dan PT. Merck, Tbk. Sementara, untuk saham PT. Tempo Scan Pacific, Tbk keputusan yang dapat diambil adalah dengan menjual atau menahan kepemilikan saham tersebut.

Kata Kunci: Keputusan Investasi, Harga Pasar Saham, Price Earning Ratio (PER)

Author Biography

Dwi Iryani, Fakultas Ilmu Administrasi

Universitas Brawijaya

Downloads

Published

2014-12-22

Issue

Section

Articles