ANALISIS MANAJEMEN RISIKO KREDIT DALAM MEMINIMALISIR KREDIT BERMASALAH PADA KREDIT USAHA RAKYAT (Studi pada Bank Jatim Cabang Mojokerto)

Authors

  • Oka Aviani Savitri

Abstract

This research is aimed to analyze the application of credit risk management to minimize non performing loan of Kredit Usaha Rakyat (KUR) in Bank Jatim Cabang Mojokerto and to find out the implementation of effective credit risk management to minimize non performing loan of Kredit Usaha Rakyat (KUR) in Bank Jatim Cabang Mojokerto. The type of research which is used in this study is descriptive research. The findings show that Bank Jatim Cabang Mojokerto has properly implemented active surveillance by commissioners and directors, policies, procedures and credit limitation, the process of identification, measurement, monitoring and credit risk management information systems, and a credit risk controlling. This study suggests the bank to maintain the independency of the credit staffs and improve credit monitoring process.

Keyword: Credit Risk Management, Non Performing Loan, Kredit Usaha Rakyat

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis penerapan manajemen risiko kredit dalam meminimalisir kredit bermasalah pada Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Bank Jatim Cabang Mojokerto dan untuk mengetahui penerapan manajemen risiko kredit yang efektif dalam meminimalisir kredit bermasalah pada Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Bank Jatim Cabang Mojokerto. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa di Bank Jatim Cabang Mojokerto telah menerapkan dengan baik pengawasan aktif dewan komisaris dan direksi, kebijakan, prosedur dan penetapan limit, proses identifikasi, pengukuran, pemantauan dan sistem informasi manajemen risiko kredit, dan pengendalian risiko kredit. Penelitian ini menyarankan agar bank menjaga independensi staf kredit dan meningkatkan proses pemantauan kredit.

Kata kunci: Manajemen Risiko Kredit, Kredit Bermasalah, Kredit Usaha Rakyat

Downloads

Published

2014-07-15

Issue

Section

Articles