PENGARUH RASIO LEVERAGE TERHADAP PROFITABILITAS (Studi Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar din BEI Periode Tahun 2009 – 2011)

Authors

  • Irmadelia Dilla Jannati

Abstract

This study’s purpose is to analyze the influence of DAR, DER, LDER, and TIER on ROE both simultaneously and partially. Populations of data  are taken from 13 food and beverage companies listed in BEI  from 2009-2011, with samples taken using purposive sampling method based on predefined criteria, resulting in 13 companies for one year, thus total of samples used during study period is 39 samples. Hypothesis used in this study is multiple linear regression. Based on F test, the results indicated DAR, DER, LDER, and TIER have a significant effect on ROE. DAR, DER, LDER, and TIER partial effect on ROE was evaluated using t test. The result of t test showed that DER has a positive and significant effect on ROE at 0,396. DAR have a negative and non-significant effect on ROE at -0,252. LDER have a negative and significant effect on ROE at -0,437 and TIER have a positive but non-significant effect on ROE at 0,00020. The most dominant variable affecting ROE is DER at 17,003. Based on the result, the company is expected to improve DER, by increasing debt utilization to raise company’s ROE thus it can be said that the company’s value is in good condition.

Keyword : Leverage Ratio, Profitability.

Abstrak

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh DAR, DER, LDER, dan TIER terhadap ROE baik secara simultan maupun parsial. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di BEI tahun 2009-2011 berjumlah 13 perusahaan, dengan teknik pengambilan sampel dilakukan dengan purposive sampling yang selanjutnya dari kriteria yang ditetapkan, terpilih 13 perusahaan dalam satu tahun, sehingga total sampel selama periode penelitian sebanyak 39 sampel. Hipotesis dalam penelitian ini menggunakan regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa variabel DER, DER, LDER, dan TIER berpengaruh secara signifikan terhadap ROE berdasarkan hasil uji F. Selanjutnya pengaruh secara parsial variabel DAR, DER, LDER, dan TIER terhadap ROE diuji melalui uji t. DER berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROE sebesar 0,396, DAR berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap ROE sebesar -0,252. selanjutnya LDER berpengaruh negatif dan signifikan terhadap ROE sebesar -0,437. dan yang terakhir TIER berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap ROE sebesar 0,00020. Variabel yang dominan mempengaruhi ROE adalah DER sebesar 17,003. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, diharapkan pihak perusahaan dapat meningkatkan DER, diantaranya dengan  meningkatkan penggunaan hutang sehingga  ROE pada perusahaan akan meningkat, sehingga dapat dikatakan bahwa nilai perusahaan dalam kondisi baik.

Kata Kunci : Rasio Leverage, Profitabilitas.

Downloads

Published

2014-03-19

Issue

Section

Articles